Omnivora - Herbivora - Karnivora
KEBIASAAN MAKAN IKAN A. Ikan Omnivora Omnivora atau sarwaboga adalah spesies yang memakan tumbuhan dan hewan sebagai sumber makanan pula. Berikut ini ikan – ikan pemakan segalanya atau ikan omnivora : 1. Ikan Lele Klasifikasi ikan lele berdasarkan Saanin (1984) dalam Hilwa (2004) yaitu sebagai berikut: Filum : Chordata Kelas : Pisces Subkelas : Teleostei Ordo : Ostarophysi Subordo : Siluroidae Famili : Clariidae Genus : Clarias 2. Ikan Bawal Klasifikasi ikan bawal air tawar (Colossoma macropomum) menurut Saanin (1984) adalah sebagai berikut : Filum: Chordata Subfilum: Craniata Kelas: Pisces Subkelas : Neopterigii Ordo : Cypriniformes Subordo : Cyprinoidea Famili : Characidae Genus : Colossoma Species : Colossoma macropomum 3. Ikan Nila Men u rut S aa nin (1984 ) , ikan nila ( Or e o c hromis n i lo t i...